Fikih Muamalah Teori dan Implementasi
Rp 77.600 Rp 97.000| Kode | RR.AG0258 |
| Status | Tersedia |
| Kategori | Agama |
Fikih Muamalah Teori dan Implementasi
Penulis: Hariman Surya Siregar, M.Ag., Koko Khoerudin, M.Pd.I.
Cetakan: 1, 2019
Ukuran: 16 x 24 cm.
Kertas isi: HVS 70 gr.
Kertas sampul: AC 260 gr.
364 Halaman
ISBN: 978-602-446-350-2
Sinopsis:
Fikih Muamalah adalah suatu ilmu yang mem- bahas mengenai aturan Allah Swt. yang wajib untuk ditaati dan mengatur hubungan antar- sesama manusia dalam kaitannya dengan harta benda dalam bentuk transaksi-transaksi konvensional, modern, atau kekinian. Untuk itu, Fikih Muamalah ini sangatlah penting sebagai pengantar mahasiswa khususnya dan para pelaku ekonomi dalam mempelajari ekonomi Islam secara keseluruhan.
Kajian dalam buku ini bersumber dari berbagai buku fikih, baik klasik maupun kontemporer. Selain itu, kajian dalam buku ini dilengkapi dengan perspektif aturan hukum yang berlaku di Indonesia, dan pembahasan praktik atau implementasi dari teori-teori muamalah saat ini. Kehadiran buku ini diharapkan dapat memberi tambahan wawasan kepada para mahasiswa khususnya mahasiswa Pendidikan Agama Islam, juga mahasiswa jurusan lainnya yang mempelajari fikih muamalah, para intelektual, dan mereka yang concern terhadap kajian fikih muamalah.
—
Daftar Isi
Bab 1 Pendahuluan
A. Pengertian Fikih Muamalah (Hukum Perdata Islam)
B. Sumber dan Prinsip Hukum Fikih Muamalah (Hukum Perdata Islam)
C. Ruang Lingkup dan Pembagian Fikih Muamalah
D. Sistematika Fikih Muamalah
Bab 2 Akad
A. Pengertian Akad
B. Tujuan Akad
C. Asas-Asas Akad dalam Syariah
D. Dasar-Dasar Akad dalam Muamalah
E. Pembagian Akad
F. Rukun-Rukun Akad
G. Syarat-Syarat Akad
H. Macam-Macam Akad
I. Berakhirnya Akad
Bab 3 Hak Milik (Al-Milkiyah)
A. Pengertian Hak Milik dalam Hukum Islam
B. Sebab-Sebab Kepemilikan (Al-Milkiyah)
C. Klasifikasi Kepemilikan (Al-Milkiyah)
D. Prinsip-Prinsip dalam Kepemilikan (Al-Milkiyah)
Bab 4 Riba
A. Pengertian Riba
B. Macam-Macam Riba
C. Riba dalam Al-Quran dan Hadis
D. Bunga Bank dan Teori Pembenaran Bunga Bank
E. Pendapat Ulama tentang Bunga Bank
F. Akibat Perbuatan Riba
G. Hikmah Pelarangan Riba
H. Keterangan Riba sebagai Bunga
Bab 5 Gharar
A. Pengertian Gharar
B. Karakteristik Gharar
C. Hukum Gharar
D. Bentuk-Bentuk Gharar
E. Jenis Gharar
Bab 6 Jual Beli
A. Pengertian Jual Beli
B. Dasar Hukum Jual Beli
C. Rukun Jual Beli
D. Syarat-Syarat Jual Beli
E. Macam-Macam Jual Beli Terlarang
F. Khiyar dalam Jual Beli
Bab 7 Jual Beli As-Salam dan Istishna’
A. Jual Beli As-Salam (Pesanan)
B. Jual Beli Istishna’
Bab 8 Gadai (Rahn)
A. Pengertian Gadai (Rahn)
B. Dasar Hukum Gadai
C. Rukun dan Syarat Gadai
D. Pemeliharaan Objek Gadai dan Biayanya Menurut Para Fukaha
E. Pemanfaatan Objek Gadai Menurut Para Fukaha
F. Aplikasi Gadai dalam Perbankan Syariah
G. Berakhirnya Akad Gadai
Bab 9 Mudarabah dan Musyarakah
A. Mudarabah
B. Musyarakah
Bab 10 Lembaga Keuangan Syariah
A. Lembaga Keuangan Syariah (LKS)
B. Perbankan Syariah
Bab 11 Wakalah dan Kafalah
A. Wakalah
B. Kafalah
Bab 12 Bursa Efek dan Pasar Modal Syariah
A. Bursa Efek
B. Pasar Modal Syariah
Fikih Muamalah Teori dan Implementasi
| Berat | 600 gram |
| Kondisi | Baru |
| Dilihat | 2.199 kali |
| Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
20%
Heri Gunawan, S.Pd.I., M.Ag. Cetakan 1, 2014 16×24 cm, 124 hlm. Isi: HVS 70 gr.; Sampul: AC 210 gr. ISBN: 978-979-692-543-8 Sinopsis: Kedua orang tua merupakan penyebab eksistensi (keberadaan) manusia di dunia ini. Oleh karena itu, sudah sepantasnya bahwa kita mempersembahkan bakti terbaik kepada kedua orang tua. Bakti tersebut bukan hanya karena hak orang tua… selengkapnya
Rp 28.000 Rp 35.00020%
Judul : KOMUNIKASI DAKWAH Pengarang : WAHYU ILAIHI, M.A. Tahun : Mei 2010 Dimensi : 16×24, HVS-70 Gram, AC210, 216 halaman ISBN : 979-692-993-7 Sinopsis: Apabila ada yang ingin mengetahui apa tujuan dan bagaimanakah peran Komunikasi Dakwah, inilah buku yang membahas hal tersebut secara lengkap. Bahwa tujuan komunikasi tidak hanya menciptakan dan memupuk hubungan dengan… selengkapnya
Rp 49.600 Rp 62.00020%
Usman Said Sarqawi. Cetakan 1, 2013 16×24 cm, BW, 196 hlm. Isi: HVS 70 gr.; Sampul: AC 210 gr. ISBN: 978-979-692-174-4 Sinopsis: Zikir adalah tali yang bersambung antara hamba dengan Tuhannya. Zikir adalah jalan yang menyampaikan kepada kecintaan Allah dan keridhaan-Nya. Zikir adalah pintu yang amat besar untuk naik dan memperoleh kemenangan. Zikir menghiasi pemiliknya… selengkapnya
Rp 46.400 Rp 58.00020%
Prof. Dr. H. Baharuddin, M.Pd.I dkk. 16 x 24 cm – 296 hlm Kertas Isi HVS-70 gr – Sampul AC-210 gr Cetakan 2, 2011 ISBN: 978-979-692-053-2
Rp 60.800 Rp 76.00020%
Penulis: Enok Risdayah, Dr., M.Ag. Asep Iwan Setiawan, Dr., H., M.Ag. Rohmanur Aziz, Dr., H., M.Ag. Cetakan: 1, 2021 Ukuran: 16 x 24 cm. Kertas isi: HVS 70 gr. Kertas sampul: AC 230 gr. 272 Halaman ISBN: 978-602-446-565-0 Sinopsis: Beberapa percakapan ringan sering dilakukan oleh penulis dengan para mahasiswa, di antaranya tentang makna Islam. Apakah… selengkapnya
Rp 68.800 Rp 86.00020%
Penulis: Anas Salahudin, Drs., M.Pd., Acep Komarudin, M.Ag., Asep Andi Rahman, M.Ag. Cetakan: 1, 2019 Ukuran: 16 x 24 cm. Kertas isi: HVS 70 gr. Kertas sampul: AC 210 gr. 236 Halaman ISBN: 978-602-446-372-4 Sinopsis: Pendidikan Islam sebagai suatu subsistem dari sistem pendidikan umum baru dikenal setelah diutusnya Muhammad Saw. sebagai rasul. Sistem pendidikan Islam… selengkapnya
Rp 54.400 Rp 68.00020%
Penulis: Uus Rustiman, Dr., Lc., M.Hum. Cetakan: 1, 2019 Ukuran: 17,5 x 25 cm. Kertas isi: HVS 70 gr. Kertas sampul: AC 230 gr. 136 Halaman ISBN: 978-602-446-335-9 Sinopsis: Buku Pintar Bahasa Arab dalam Bisnis ini merupakan buku pembelajaran bahasa Arab yang diharapkan bisa berguna bagi para mahasiswa, khususnya jurusan Ekonomi Islam yang sedang menempuh… selengkapnya
Rp 48.000 Rp 60.00020%
Enang Hidayat, M. Ag. Cetakan 1, 2015 16×24 cm, 264 hlm. Isi: HVS 70 gr.; Sampul: AC 210 gr. ISBN: 978-979-692-568-1 Sinopsis: Fiqih Jual beli merupakan bahasan terpanjang yang dikaji oleh para ulama dibandingkan dengan materi fiqih muamalah lainnya. Hal ini menunjukkan bahwa jual beli merupakan bahasan yang harus mendapatkan perhatian serius dari umat Islam,… selengkapnya
Rp 58.400 Rp 73.00020%
Kurdi Mustofa, H., Mayjen TNI (Purn), Drs., M.M. Cetakan ke-1, 2012 13×18 cm, 164 hlm. Isi: HVS 70 gr, Sampul: AC 210 gr. ISBN: 978-979-692-115-7 Sinopsis: Dalam perjalanan sejarah Indonesia, dakwah mengalami dinamika yang beragam, baik dalam hal metode, materi, maupun media yang digunakan. Dakwah suatu ketika bisa menjadi sumbu peletup gerakan sosial, tetapi pada… selengkapnya
Rp 25.600 Rp 32.00020%
Penulis: Marwan Setiawan, Dr., H., M.Pd. Cetakan: 1, 2023 Ukuran: 16 x 24 cm. Kertas isi: HVS 70 gr. Kertas sampul: AC 230 gr. 256 Halaman Sinopsis: Membangun persatuan di tengah keberagaman dalam perspektif Islam memerlukan tindakan konkret yang nyata. Ajaran Islam telah mengajarkan umatnya untuk hidup dalam toleransi. Sudah seharusnya kita mampu menyikapi perbedaan… selengkapnya
Rp 78.400 Rp 98.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.